Visi Misi dan Tujuan MI Rifaiyah Limpung




Visi

TERWUJUDNYA PESERTA DIDIK YANG BERAKHLAKUL KARIMAH, DISIPLIN, DAN BERTANGGUNG JAWAB"

Misi

Menyelenggarakan Pendidikan yang berkualitas melalui pendekatan pembelajaran Aktif
Mewujudkan pembelajaran dengan menerapkan nilai-nilai islami berdasarkan etika, moral, dan akhlakul karimah
Menumbuhkan bakat dan minat peserta didik untuk mencapai prestasi optimal
Mengembangkan  profesionalisme tenaga kependidikan dan Managemen  Madrasah secara profesional

Tujuan

Meningkatkan perolehan nilai rata-rata mata pelajaran UN mencapai 7,5 dan nilai rata-rata UAMBN mencapai 8,0.
Memiliki tim kesenian yang siap pakai, baik tingkat Madrasah, Kecamatan maupun Kabupaten.
Memiliki petugas upacara yang siap pakai.
Meningkatkan kegiatan keagamaan di lingkungan madrasah; jamaah sholat zhuhur, tadarus Al quran, kaligrafi dan tartil Al quran.
Meningkatkan kegiatan sosial di lingkungan madrasah dan bhakti masyarakat.
Meningkatkan Kegiatan Pengembangan diri
Share on Google Plus

About MADRASAH IBTIDAIYAH RIFA'IYAH LIMPUNG

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.

0 komentar:

Posting Komentar